Home » » Manfaat Buah-buahan bagi Kesehatan Tubuh

Manfaat Buah-buahan bagi Kesehatan Tubuh

Manfaat 16 Buah-buahan bagi Kesehatan tubuh

Buah-buahan merupakan makanan yang sangat dibutuhkan oleh tubuh. Mengapa demikian? Karena di dalam buah-buahan terkandung banyak sekali vitamin yang diperlukan tubuh sehingga mampu untuk mencegah berbagai penyakit dalam tubuh.
Terdapat 13 jenis vitamin yang dibutuhkan oleh tubuh untuk dapat bertumbuh dan berkembang dengan baik. Vitamin tersebut antara lain vitamin A, C, D, E, K, dan B (tiamin, riboflavin, niasin, asam pantotenat, biotin, vitamin B6, vitamin B12, dan folat).Walau memiliki peranan yang sangat penting, tubuh hanya dapat memproduksi vitamin D dan vitamin K dalam bentuk provitamin yang tidak aktif. Sumber berbagai vitamin ini dapat berasal dari makanan, seperti buah-buahan, sayuran, dan suplemen makanan.
buah segar dan Jus
buah segar dan jus buah

Baiklah kita langsung saja bahas manfaat apa saja yang terkandung di dalam buah-buahan yang kita konsumsi. Inilah manfaat 16 buah-buahan tersebut:

1. Buah Alpukat (Avocado)
  • mengandung Vitamin E yang bagus untuk kulit
  • untuk mengobati kencing batu
  • bagus bagi orang yang mempunyai darah tinggi
  • dapat mencegah stroke
2. Buah Kiwi
  • mengandung Vitamin E yang bagus untuk kulit
  • mencegah akumulasi deposito flek pada dinding arteri
  • membantu meningkatkan kesehatan kardiarvaskular
  • menjaga kesehatan mata
  • menghindari kesehatan asma, sesak nafas dan batuk
3. Buah Sirsak
  • dapat menyembuhkan kanker
  • sebagai anti bakteri dan anti jamur
  • menurunkan tekanan darah
  • menghilangkan depresi/stress
  • menormalkan kembali sistem saraf yang kurang baik
4. Buah Anggur (Grape)
  • mengandung Vitamin C, E, K, dan B
  • mengandung Vitamin dan Mineral tinggi
  • mengandung anti oksidan yang lebih tinggi
5. Buah Mangga (Mango)
  • mengandung Vitamin A, C, dan E
  • bertindak sebagai desnfektan
  • dapat membersihkan darah
  • mampu menghilangkan bau badan
  • dapat menurunkan panas tubuh saat demam
6. Buah Nanas (Pineapple)
  • mengandung Vitamin B
  • mencegah serangan jantung dan stroke
  • dapat menyembuhkan luka
  • dapat menyembuhkan infeksi pada saluran pencernaan
7. Buah Semangka (Water Melon)
  • mengandung Vitamin C & Pro Vitamin A
  • sebagai anti alergi
  • menurunkan kadar kolesterol
  • mencegah dan menahan serangan jantung
8. Buah Pear
  • mengandung Vitamin C & Pro Vitamin A
  • sebagai anti-oksidan yang baik untuk menurunkan demam atau panas tubuh
  • mengencerkan dan menghilangkan dahak pada batuk berdahak
9. Buah Melon
  • menagndung Vitamin C dan Pro Vitamin A
  • sebagai zat anti kanker dan zat anti-oksidan
  • mencegah darah menggumpal
  • mencerahkan kulit
  • melancarkan saluran pencernaan
10. Buah Apel (Apple)
  • mengandung Vitamin A, B, dan C
  • menurunkan kolesterol dalam darah
  • menjadi zat anti kanker
  • mengurangi nafsu makan yang terlalu besar
11. Buah Naga (Vitaya)
  • mengandung zat besi untuk menambah darah
  • mengandungVitamin B1, B3, dan Vitamin C
  • penyeimbang kadar gula darah
  • pelindung kesehatan mulut
  • mencegah kanker usus dan pendarahan
  • mengurangi kolesterol
  • mengobati keluhan keputihan
12. Buah Belimbing (Start Fruit)
  • mengandung Vitamin C dan Pro Vitamin A
  • membantu dan melancarkan pencernaan makanan
  • menurunkan tekanan darah
  • mengurangi kadar kolesterol di dalam tubuh
13. Buah Strawberry
  • mengandung Pro Vitamin A
  • mengandung Vitamin B, B1, dan C
  • mengandung zat anti-oksidan untuk melawan zat radikal bebas
  • mengatasi gangguan kesehatan dalam kandung kemih
  • bisa menjadi anti virus bagi tubuh
  • menjadi anti kanker
 14. Jambu Merah (Guava)
  • mengandung Vitamin C yang tinggi
  • mengandung zat anti-oksidan dan anti kanker
  • menurunkan kadar kolesterol darah
  •  mengobati infeksi
  • mengobati sariawan
  • memperlancar saluran pencernaan
  • mencegah konstipasi
15. Buah Terong Belanda
  • mengandung Pro Vitamin A dan C
  • mengandung mineral penting seperti magnesium untuk menjaga kesehatan tubuh
  • mencegah kanker
  • mengandung zat anti-oksidan
16. Buah Sunkist
  • mengandung Vitamin C
  • meningkatkan kekebalan tubuh
  • memperkuat Limfa
  • menurunkan kolesterol
  • mengobati infeksi dan demam
Itulah manfaat yang terkandung dalam 16 buah-buahn yang sudah familiar ada di sekitar kita. Sudahkah anda mengkonsumsi buah-buahan tersebut? Jika belum, segeralah mengkonsumsi buah-buahan tersebut karena akan membantu meningkatkan kesehatan anda. Bisa dikonsumsi langsung atau dibuat jus.

Ada manfaat yang lain? Silakan share di post comment di bawah ini.

Semoga bermanfaat!

    9 komentar:

    1. Balasan
      1. Sip Mas Egie...Mencegah sakit untuk selalu sehat, dengan mengkonsumsi buah2an secara rutin. Usul mas kalau bisa dibuatkan menu sehat asupan makanan sehat harian untuk 1 bulan. yang mencukupi kebutuhan kalori seimbang, nutrisi seimbang. oke

        Hapus
    2. buah-buahan memang kaya akan vitamin yang sangat dibutuhkan oleh tubuh

      BalasHapus
      Balasan
      1. Betul sekali. Maka dari itu, makan buah-buahan sangat dianjurkan untuk meningkatkan kesehatan tubuh.
        Terima kasih sudah berkunjung

        Hapus
    3. macam-macam memang manaat buah-buahan tapi sangat bagus sekali untuk tubuh

      BalasHapus
    4. Makasih ya atas sharenya keren jadi pengen coba
      Khasiat kolang kaling

      BalasHapus
    5. Misi kk numpang share ya..!! jika ada yang berminat bisa langsung ke website kami
      INFO AGEN JUDI ONLINE 988BET.com

      BalasHapus


    Langganan via Email

    Posting Terbaru

    VIVA.co.id

    @aagiems. Diberdayakan oleh Blogger.